Jumat, 16 Oktober 2009

Cara Kunci Folder Tanpa Program

Mengunci folder adalah hal sederhana yang bisa dilakukan dengan berbagai program, mulai dari yang gratis maupun tidak. Bagi yang memiliki software lock portable, mungkin mudah untuk menguncinya. Namun suatu saat, jika aplikasi portabel kita ketinggalan di Flash disc dan kita membutuhkannya sedangkan komputer yang kita pakai membatasi kita untuk menginstall, kita bisa gunakan cara scripting dibawah ini:

Code:
Langkah-langkah:
1. copy..script di bawah ini ke notepad
2. Simpan dengan nama terserah Anda
3. Ganti "save as type" ke "All File"
3. Simpan dalam bentuk .bat -->contoh "kunci.bat"
4. copy file .bat ke driver (terserah anda)
5. klik 2 kali file kunci.bat tersebut..maka muncul folder "Locker"
6. masukan file yg mo di kunci ke folder locker
7. untuk mengunci klik lagi file kunci.bat
8. sebelumnya ganti password script dibawah ini (cari kata Telor,ganti dengan password anda>

Spoiler for Option:
cls
@ECHO OFF
title Folder Locker
if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK
if NOT EXIST Locker goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo Are you sure u want to Lock the folder(Y/N)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto END
echo Invalid choice.
goto CONFIRM
:LOCK
ren Locker "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
echo Folder locked
goto End
:UNLOCK
echo Enter password to Unlock folder
set/p "pass=>"
if NOT %pass%==telor here goto FAIL
attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" Locker
echo Folder Unlocked successfully
goto End
:FAIL
echo Invalid password
goto end
:MDLOCKER
md Locker
echo Locker created successfully
goto End
:End

Tidak ada komentar:

Posting Komentar